Hasil Pengamatan Keluarga Sadar Gizi




BAB III
HASIL PENGAMATAN

A. DATA MASUKAN (INPUT)
Man
1. Kegiatan : Perkenalan dan pengarahan mahasiswa dengan Kepala Puskesmas Mlonggo, dr.Sigit Amerianto untuk memperoleh nama pendamping mahasiswa.
Waktu : Rabu, 14 Juli 2010, pukul 12.30 – 13.15
Hasil :
• Mendapatkan nama pendamping di Puskesmas yaitu dr. Ipeh, Bapak Nugroho dan Ibu Retno selaku koordinator mahasiswa PBL di Puskesmas.
• Pengarahan tujuan PBL yaitu mahasiswa mampu memahami pelayananan kesehatan Puskesmas beserta implentasinya secara mandiri.
• Tiap mahasiswa melakukan perencanaan dan pelaksanaan kegiatan upaya pokok sesuai masalah.

Material
1. Kegiatan : Perkenalan, pengarahan dan pembagian topik dari koordinator mahasiswa PBL Puskesmas Mlonggo (dr.Ipeh, Bapak Nugroho, dan Ibu Retno).
Waktu : Kamis, 15 Juli 2010 pukul 08.00 – 09.20
Tempat : Ruang TEPUS Puskesmas Mlonggo.
Hasil :
• Topik : Pemantauan status gizi balita dan Kadarzi
• Lokasi : Desa Sinanggul
• Nama Bidan desa : Ibu Hj.Suwarni (sebagai pendamping)
• Memperoleh 40 kuesioner mengenai pemantauan status gizi dan Kadarzi Provinsi Jawa Tengah 2010 untuk 4 cluster di Desa Sinanggul.
2. Kegiatan : Pertemuan dengan Petinggi Desa Sinanggul untuk mendapatkan ijin dari petinggi desa untuk pendataan kesehatan lingkungan pemukiman dan mendapatkan peta serta data geografi dan demografi Desa Sinanggul.
Waktu : Jumat, 16 Juli 2010 pukul 09.00 – 09.15
Tempat : Kantor Petinggi Desa Sinanggul
Hasil :
• Memperoleh ijin dari petinggi Desa Sinanggul untuk melakukan kegiatan Pemantauan Berat Badan Balita dan KADARZI di Desa Sinanggul.
• Memperoleh informasi mengenai letak Posyandu di Desa Sinanggul.
• Diperoleh data mengenai jumlah penduduk 12.084, batas wilayah Desa Sinanggul
- sebelah barat : Desa Jambu
- sebelah timur ; Desa Sinanggul dan Slagi
- sebelah selatan : Desa Jambu dan Sinanggul
- sebelah utara : Desa Sewawal
3. Kegiatan : Pertemuan dan perkenalan dengan Bidan Desa Sinanggul, Ibu Hj.Suwarni untuk perkenalan, pencarian informasi mengenai jumlah balita, ibu hamil di Desa Sinanggul.
Waktu : Jumat, 16 Juli 2010 pukul 09.30 – 09.50
Tempat : Rumah Bidan desa (Bidan Suwarni)
Hasil:
• Dikenal oleh Bidan Desa Sinanggul. Karena Ibu Suwarni hari sabtu 17 Juli 2010 akan mengikuti ujian, beliau menyarankan untuk bertemu langsung dengan kader Posyandu Sari Utomo I (Ibu Sri Astuti) untuk koordinasi pelaksanaan.
• Memperoleh data mengenai jumlah balita 1088, jumlah Bumil 266, jumlah bayi 242.
• Memperoleh informasi mengenai kader Posyandu Sari Utomo I – IX di Desa Sinanggul :
1. Sari Utomo I : RT 23,Rumah ibu Sri Astuti
2. Sari Utomo II : RT 21,Rumah ibu Sugiati
3. Sari Utomo III : RT 8,Rumah ibu Tutik
4. Sari Utomo IV : RT 16,Rumah ibu Sulastri
5. Sari Utomo V : RT 37,Rumah ibu Munjinah
6. Sari Utomo VI : RT 43,Rumah ibu wiwik
7. Sari Utomo VII : RT 35,Rumah ibu Mutaqiyah
8. Sari Utomo VIII : RT 28,Rumah ibu Kartini
9. Sari Utomo IX : RT 25,Rumah ibu Ainun
Machine
Kegiatan : Pertemuan dengan pendamping (Ibu Retno).
Waktu : Jumat, 7 Maret 2009 pukul 08.30-08.45
Tempat : Ruang TEPUS Puskesmas Mlonggo I
Hasil :
• Memperoleh surat penugasan dari Puskesmas untuk kegiatan PBL di Desa Sinanggul dan mengetahui letak balai Desa Sinanggul.
• Mendapatkan 2 buah Yodium test, 1 bungkus sample tablet Fe.

Kegiatan : Menemui kader Posyandu untuk meminjam timbangan dacin.
Waktu : Sabtu, 17 Juli 2010, pukul 09.00 – 09.10
Tempat : Puskesmas Mlonggo I
Hasil : Mendapat pinjaman alat berupa timbangan dacin.

B. PROSES
P1 (Perencanaan)
1. Kegiatan : Pertemuan dengan kader Posyandu Sari Utomo I – IV untuk koordinasi pelaksanaan, pencarian informasi mengenai nama balita, ibu hamil di masing-masing Posyandu untuk pembuatan data keluarga yang akan dikunjungi dan peminjaman alat seperti timbangan dacin.
Waktu : Sabtu, 17 Juli 2010, pukul 08.30 – 09.30
Lokasi :
- Posyandu Sari Utomo I : lokasi rumah Ibu Sri Astuti (RT.23).
- Posyandu Sari Utomo II : lokasi rumah Ibu Sugiati (RT.21)
- Posyandu Sari Utomo III : lokasi rumah Ibu Tutik (RT.07).
- Posyandu Sari Utomo IV : lokasi rumah Ibu Sulastri. (RT.16)
Hasil : Memperoleh data mengenai nama kepala keluarga, balita, ibu hamil dan alamat keluarga yang akan dikunjungin untuk wawancara dan pemeriksaan BB dan TB Balita.

Data. Nama-nama keluarga yang akan dikunjugin di Desa Sinanggul juli 2010
NO NAMA KK Nama Umur (bulan) POSYANDU SARI UTOMO ALAMAT Nama Ibu Hamil
1 M.Irfan I RT.24 RW.04 dewi astuti
2 Ahmad Sofii I RT.23 RW.04 rubiati
3 Budi Setiawan Raffa 18 I RT.01 RW.04
4 Sulkan Lovin 23 I RT.23 RW.04
5 Supriyadi Alifatun 7 I RT.23 RW.04
6 Nuryatim fahmi 1 I RT.15 RW.04
7 Heru Syfa 16 I RT.24 RW.04
8 Sumarno Huda 11 I RT.23 RW.04
9 Suliyadi Ahmad Wafin 4 I RT.22 RW.04
10 Sokibul Arina 24 I RT.23 RW.04
11 Ahmad choirul R Marshila Rizqina 26 II RT.05 RW.01
12 Nurrohman M.Taufikur rohman 16 II RT.05 RW.01
13 Nardi Etik Nursolikah 13 II RT.04 RW.01
14 M.Rifa'i M.Ismed 5 II RT.03 RW.01
15 Ristiobudi II RT.03 RW.01 Uswatun
16 Surani II RT.05 RW.01 Sri rohani
17 miftahul ulum Amanda 7 II RT.21 RW.01
18 Yuli Atmoko Adit 12 II RT.21 RW.01
19 Nursalim Ahmad Aditya 16 II RT.22 RW.01
20 Sutanto Feby Sintia putri 17 II RT.05 RW.01
21 Rujito Fillari 48 III RT.08 RW.02
22 Andi III RT.08 RW.02 latifa
23 Budi III RT.07 RW.02 Idah
24 Ahmad Sofik Rehan 36 III RT.17 RW.02
25 Harto Satriyah 17 III RT.17 RW.02
26 Mashudi Farel 22 III RT.08 RW.02
27 Matmukri Alvin 6 III RT.07 RW.02
28 Agus Danu Artha 18 III RT.08 RW.02
29 Suliyadi Fika 19 III RT.08 RW.02
30 Budi Rifki 34 III RT.11 RW.02
31 Arif IV RT.17 RW.03 Ratih
32 Nurohman IV RT.17 RW.03 Hartini
33 Zainal Faizun 48 IV RT.16 RW.03
34 Nurohmat M.Yusuf 40 IV RT.10 RW.03
35 Amin Wafi 47 IV RT.10 RW.03
36 Parton Diva 31 IV RT.15 RW.03
37 Edi Resti 35 IV RT.16 RW.03
38 Sumarto Vivi 45 IV RT.16 RW.03
39 Yakup Alfina 33 IV RT.17 RW.03
40 Jumono Tika 47 IV RT.16 RW.03

2. Kegiatan : Pencarian referensi tentang PSG dan KADARZI
Waktu : Jumat 16 Juli 2010, Pukul 15.15 – 16.45
Tempat : Warung Internet Dewa.
Hasil : Mendapatkan literatur dan referensi dari internet tentang PSG dan KADARZI (Data terlampir).

P2 (Penggerakan)
1. Kegiatan : Koordinasi dengan bidzan desa untuk orientasi wilayah desa Sinanggul RW-IV sebagai tempat pelaksanaan kegiatan.
Waktu : Jumat, 16 Juli 2010, pukul 08.30 – 09.20
Tempat : Ruang bidan desa
Hasil :
• Mahasiswa memperolh gambaran wilayah kerja di desa Sinanggul RW.I-IV

P2 (Pelaksanaan)
1. Kegiatan : Melakukan kunjungan rumah warga Desa Sinanggul RW.IV dan menemui kader Posyandu Sari Utomo I (Ibu Sri Astuti).
Waktu : Minggu, 18 Juli 2010, pukul 09.00 – 11.30
Tempat : Rumah tiap balita dan ibu hamil sesuai data di desa Sinanggul RW.IV
Hasil :
• Ibu Sri Astuti menunjukan lokasi rumah keluarga yang ada di data nama kunjungan yang telah dibuat sebelumnya yang diperoleh dari data tiap-tiap Posyandu. (data terlampir).
• Memperoleh pinjaman dacin.
• Telah dilakukan wawancara terhadap 8 keluarga yang memiliki balita dan dilakukan penimbangan Berat Badan dengan dacin dan pengukuran tinggi badan Balita (data terlampir).
• Telah dilakukan wawacara terhadap 2 keluarga yang memiliki ibu hamil. (data terlampir).
• Telah dilakukan pengetesan terhadap garam dapur yang dipakai sehari-hari untuk memasak dengan menggunakan yodium test. (data terlampir).
2. Kegiatan : Melakukan kunjungan rumah warga Desa Sinanggul RW.I dan menemui kader Posyandu Sari Utomo II (Ibu Sugiati).
Waktu : Minggu, 18 Juli 2010, pukul 12.30 – 15.00
Tempat : Rumah tiap balita dan ibu hamil sesuai data di desa Sinanggul RW.I
Hasil :
• Ibu Sugiati menunjukan lokasi rumah keluarga yang ada di data nama kunjungan yang telah dibuat sebelumnya yang diperoleh dari data tiap-tiap Posyandu (data terlampir).
• Telah dilakukan wawancara terhadap 8 keluarga yang memiliki balita dan dilakukan penimbangan Berat Badan dengan dacin dan pengukuran tinggi badan Balita (data terlampir)..
• Telah dilakukan wawacara terhadap 2 keluarga yang memiliki ibu hamil.(data terlampir). (data terlampir).
• Telah dilakukan pengetesan terhadap garam dapur yang dipakai sehari-hari untuk memasak dengan menggunakan yodium test. (data terlampir).
3. Kegiatan : Melakukan kunjungan rumah warga Desa Sinanggul RW.II dan menemui kader Posyandu Sari Utomo III (Ibu Tutik).
Waktu : Senin, 19 Juli 2010, pukul 09.00 – 11.30
Tempat : Rumah tiap balita dan ibu hamil sesuai data di desa Sinanggul RW.II
Hasil :
• Ibu Tutik menunjukan lokasi rumah keluarga yang ada di data nama kunjungan yang telah dibuat sebelumnya yang diperoleh dari data tiap-tiap Posyandu. (data terlampir).
• Telah dilakukan wawancara terhadap 8 keluarga yang memiliki balita dan dilakukan penimbangan Berat Badan dengan dacin dan pengukuran tinggi badan Balita (data terlampir)..
• Telah dilakukan wawacara terhadap 2 keluarga yang memiliki ibu hamil (data terlampir). (data terlampir).
• Telah dilakukan pengetesan terhadap garam dapur yang dipakai sehari-hari untuk memasak dengan menggunakan yodium test. (data terlampir).
4. Kegiatan : Melakukan kunjungan rumah warga Desa Sinanggul RW.III dan menemui kader Posyandu Sari Utomo IV (Ibu Sulastri).
Waktu : Senin, 19 Juli 2010, pukul 12.30 – 15.00
Tempat : Rumah tiap balita dan ibu hamil sesuai data di desa Sinanggul RW.III
Hasil :
• Ibu Sulastri menyuruh Ibu Siti Zainul (kader muda Posyandu IV) untuk mendampingi dan menunjukan lokasi rumah keluarga yang ada didata nama kunjungan yang telah dibuat sebelumnya yang diperoleh dari data tiap-tiap Posyandu. (data terlampir).
• Telah dilakukan wawancara terhadap 8 keluarga yang memiliki balita dan dilakukan penimbangan Berat Badan dengan dacin dan pengukuran tinggi badan Balita (data terlampir)..
• Telah dilakukan wawacara terhadap 2 keluarga yang memiliki ibu hamil (data terlampir)..
• Telah dilakukan pengetesan terhadap garam dapur yang dipakai sehari-hari untuk memasak dengan menggunakan yodium test. (data terlampir).














P3 (Pengawasan, Penilaian dan Pengendalian)

Pengawasan
Kegiatan : Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan penimbangan berat badan dan pengukuran tinggi badan balita dan wawancara dengan salah satu keluarga tentang KADARZI di Desa Sinanggul RW.I-IV.
Waktu : 14 – 19 Juli 2010
Hasil : Kegiatan sepenuhnya terlaksana.
Penilaian
Kegiatan : Melakukan penilaian terhadap pelaksanaan dan hasil dari kegiatan pemantauan berat badan dan tinggi badan balita dan KADARZI di Desa Sinanggul RW.I-IV.
Hasil : Kegiatan sepenuhnya terlaksana dan didapatkan 32 balita dan 8 ibu hamil.
Pengendalian
Kegiatan : Melakukan pengendalian terhadap pelaksanaan dan hasil dari kegiatan pemantauan berat badan dan tinggi badan balita dan KADARZI di Desa Sinanggul RW.I-IV tanggal 18-19 Juli 2010.
Hasil : Kegiatan yang dilakukan sesuai rencana kegiatan yang telah disusun.

C. OUTPUT
Telah dilakukan kegiatan pemantauan berat badan dan tinggi badan balita dan KADARZI di Desa Sinanggul RW.I-IV pada tanggal 14 – 19 Juli 2010 dengan hasil terlampir.

Post a Comment for "Hasil Pengamatan Keluarga Sadar Gizi"